MotoGP

Hasil MotoGP 2015 Silverstone Inggris, Marquez Jatuh, Rossi Juara

Seri MotoGP Inggris 2015 yang dijadwalkan berlangsung mulai pukul 19:00 WIB harus molor akibat perubahan cuaca. Tidak sedikit rider yang terjatuh karena licinnya sirkuit Silverstone akibat di guyur hujan. Tak terkecuali Marquez. Meski memberikan perlawanan sengit kepada Valentino Rossi sampai 8 lap tersisa, toh akhirnya pembalap Respsol Honda tersebut terjatuh juga.

Alhasil, Rossi menjadi juara di GP Silverstone Inggris musim 2015 ini dan kembali memimpin klasemen sementara MotoGP 2015 dengan raihan 236 poin. Runner up di GP Inggris di pegang oleh pembalap Pramac Ducati, Danilo Petrucci dan di podium ketiga ditempati oleh Andrea Dovizioso. Berikut hasil lengkap MotoGP Silverstone Inggris.

Marquez Terjatuh, Rossi Juara Di MotoGP Inggris 2015

Marquez Terjatuh, Rossi Juara Di MotoGP Inggris 2015.

Hasil MotoGP Silverstone Inggris 2015.

PosisiPembalapTimMotorGap
1.Valentino RossiYamahaYamaha46m15.617s
2.Danilo PetrucciPramac RacingDucati3.010s
3.Andrea DoviziosoDucatiDucati4.117s
4.Jorge LorenzoYamahaYamaha5.726s
5.Daniel PedrosaHondaHonda11.132s
6.Scott ReddingMarc VDSHonda25.467s
7.Bradley SmithTech 3Yamaha26.717s
8.Andrea IannoneDucatiDucati29.393s
9.Aleix EspargaroSuzukiSuzuki38.815s
10.Alvaro BautistaAprilia GresiniAprilia41.712s
11.Maverick VinalesSuzukiSuzuki44.776s
12.Nicky HaydenAsparHonda52.489s
13.Hector BarberaAvintia RacingDucati1m11.211s
14.Mike Di MeglioAvintia RacingDucati1m15.292s
15.Alex de AngelisIodaRacing ProjectART/Aprilia1m17.863s
16.Loris BazForward RacingYamaha Forward1m19.310s
17.Eugene LavertyAsparHonda1m19.735s
18.Claudio CortiForward RacingYamaha Forward1m58.086s
19.Karel AbrahamAB MotoracingHonda1 Lap
Pol EspargaroTech 3YamahaRetirement
Marc MarquezHondaHondaRetirement
Stefan BradlAprilia GresiniApriliaRetirement
Cal CrutchlowLCRHondaRetirement
Jack MillerLCRHondaRetirement
Yonny HernandezPramac RacingDucatiRetirement

Dan berikut adalah update klasemen MotoGP:

 

Klasemen sementara MotoGP 2015 usai seri Silverstone, Inggris.

PosisiPembalapPoint
1.Valentino Rossi236
2.Jorge Lorenzo224
3.Marc Marquez159
4.Andrea Iannone150
5.Andrea Dovizioso120
6.Bradley Smith115
7.Daniel Pedrosa102
8.Danilo Petrucci83
9.Pol Espargaro81
10.Cal Crutchlow74
11.Maverick Vinales67
12.Aleix Espargaro60
13.Scott Redding47
14.Yonny Hernandez41
15.Hector Barbera23
16.Alvaro Bautista22
17.Loris Baz15
18.Nicky Hayden12
19.Jack Miller12
20.Stefan Bradl11
21.Michele Pirro8
22.Eugene Laverty7
23.Hiroshi Aoyama5
24.Mike Di Meglio4
25.Alex de Angelis2

Video YouTube Marquez terjatuh di sirkuit Silverstone, Inggris.

Seri berikutnya, MotoGP Misano, San Marino 2015. Tanggal 13 September – pukul 19:00 WIB.

Hasil MotoGP 2015 Silverstone Inggris, Marquez Jatuh, Rossi Juara,


Diterbitkan pada: Minggu, 30 Agustus 2015
Rating : 3.67 / 5 dari 6 pengunjung

Berikan vote untuk artikel ini!

Tags:

Author: 

Owner, penulis merangkap editor di Jeripurba.com yang menyukai dunia teknologi dan otomotif.

author

Silahkan berkomentar dan berdiskusi. Bebas, namun tetap beretika serta bertanggung jawab!. Diskusi hendaknya masih berkaitan dengan artikel mengenai "Hasil MotoGP 2015 Silverstone Inggris, Marquez Jatuh, Rossi Juara".

Copyright by:
Jeripurba.com copyright